Electric Breast Pump Double
BPE02
Merupakan pompa ASI ganda yang dapat memompa kedua payudara secara bersamaan untuk menghemat waktu Bunda saat memerah ASI. Breast pump ini memiliki bantalan pijat silikon dan mode stimulasi untuk memberikan pijatan lembut dan merangsang ASI.
Breastmilk Reliever
BPM06
Merupakan alat bantu untuk mengurangi pembengkakan payudara dengan memompa ASI yang berlebihan saat anak belum siap menyusui atau ibu tidak sedang bersama bayi. Memiliki daya hisap yang kuat dan bolanya elastis sehingga mudah digunakan. Bagian-bagiannya dapat dilepaskan jadi mudah dibersihkan.